Liputan dan Program Pelatihan

Course1

Training for Trainer Bank Syariah Indonesia Untuk AOSM

21-10-2024

Dalam rangka meningkatkan sumber daya manusia (SDM) di sektor jasa keuangan dan non keuangan, LPPI menggelar pelatihan Training for Trainer Bank Syariah Indonesia untuk AOSM (Area Operation Service Manager) dan BOSM (Branch Operation Service Manager).

Baca selengkapnya
Course1

Pelatihan Comprehensive Credit Knowledge Bank NTT

10-10-2024

Salah satu upaya yang dilakukan oleh LPPI yaitu dengan menggelar pelatihan Comprehensive Credit Knowledge, yang merupakan bentuk kerja sama dengan Bank NTT. Pelatihan ini dilaksanakan pada 7 - 19 Oktober 2024 dan diikuti oleh sebanyak 36 peserta.

Baca selengkapnya
Course1

Penutupan Program Pemimpin Cabang Angkatan 204

10-10-2024

Pada 4 Oktober 2024, salah satu program unggulan LPPI resmi ditutup setelah berlangsung selama enam pekan pada 26 Agustus - 3 Oktober 2024. Program Pemimpin Cabang Angkatan 204 yang diikuti oleh 15 bankir dari bank-bank yang beroperasi di Tanah Air itu dituntaskan dengan melaksanakan benchmarking.

Baca selengkapnya