Coverage and Training Program

Course1

Kerjasama LPPI dengan PT. BPR Khatulistiwa

03-08-2018

LPPI bekerjasama dengan PT. BPR Khatulistiwa , telah melakukan kegiatan Feasibilty Study (FS) konversi BPR Konvensioanal menjadi BPR Syariah, Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) Tim DPKS-LPPI ( Hastari Andriyani, M.Nur Mahri), telah mempresentasikan Hasil Feasibilty Study (FS) PT BPR Khatulistiwa, Bonjol pada tgl 1 Agustus 2018 di Kota Padang Sumatera Barat, dalam kesempatan tersebut hadir Pemegang Saham Pengendali, Pemegang Saham, Komisaris,Direksi dan Undangan.

Baca selengkapnya
Course1

Kerjasama LPPI dengan PT. BPR Harau

03-08-2018

LPPI bekerjasama dengan PT. BPR Harau untuk melakukan Feasibilty Study (FS) konversi BPR Konvensioanal menjadi BPR Syariah. Presentasi Hasil Feasibilty Study (FS) PT BPR Harau menjadi BPRS pada Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) Oleh Tim DPKS-LPPI ( Helda Rahmi Sina, Hastari Andriyani, M.Nur Mahri) tgl 28 Juli 2018 di Hotel Mangkuto Harau Kabupaten 50 Kota Sumatera Barat, Dihadiri oleh: Ketua MUI Sumatera Barat, Buya Gus Rizal, Pemegang Saham Pengendali, Pemegang Saham, Komisaris,Direksi dan Undangan

Baca selengkapnya
Course1

Kerjasama LPPI dengan PT. Bank Resona

25-07-2018

Pada hari Rabu, 18 Juli 2018 telah dilakukan pernandatanganan Perjanjian Kerjasama antara LPPI dengan PT. Bank Resona, dalam kesempatan tersebut LPPI diwakili oleh Ibu Suwartini, Direktur Bidang I dan Bapak Krisna Wijaya, Direktur Bidang II, sedangakan dari PT. Bank Resona diwakili oleh Bapak Iding Suherdi, selaku Direktur. Perjanjian tersebut meliputi perekrutan hingga pelatihan untuk Officer Development Program (ODP) PT. Bank Resona yang akan dilaksanakan dalam kurun waktu 9 bulan.

Baca selengkapnya